Langsung ke konten utama

10 wajah tokoh Hollywood di lukisan kuno


Hollywood – Entah kebetulan dan kemiripan semata, lukisan kuno karya pelukis terkenal di dunia membentuk gambar wajah tokoh ternama Hollywood. Hal ini menjadi keanehan tersendiri, dimana usia lukisan mencapai lebih dari ratusan tahun lalu, dibandingkan dengan usia para tokoh Hollywood.

Berdasarkan berita The Sun, seorang pengunjung kamar Raphael di Vatican, kaget menemukan kemiripan wajah aktor laga Hollywood Sylvester Stallone. Wajah pemeran utama Rambo itu muncul di lukisan 'The Cardinal and Theological Virtues', yang dilukis oleh Raphael di tahun 1511.



Perbandingan foto Sylvester Stallone dengan lukisan (Gambar: Thesun)

Kemiripan wajah tokoh Hollywood dalam lukisan itu bukan hanya dialami oleh Stallone. Masih ada beberapa tokoh lain, yang dikabarkan memiliki tekstur dan mimik yang sama dengan tokoh dalam lukisan.

Seperti koki Antony Worrall Thompson dalam lukisan seniman Belanda Frans Hals, yang membuat lukisan berjudul 'Married Couple In A Garden' di tahun 1622.


perbandingan foto Anthony Worral Thompson dengan lukisan

Entertainer komedi Amerika Dita Von Teese, dalam lukisan seniman Henri Matisse berjudul 'La Musique' yang dibuat tahun 1939.


Perbandingan foto Dita Von Teese dengan lukisan

Si bibir seksi Angelina Jolie, yang wajahnya dikabarkan mirip dengan lukisan seniman Belanda Han van Meegeren, berjudul 'The Last Supper', yang dibuat tahun 1940.


Perbandingan foto Angelina Jolie dengan lukisan

Pria pemilik mata liar dan mantan suami Katy Perry, Russell Brand, mirip dengan lukisan seniman Belanda Gerard van Honthorst yang berjudul 'King David', yang dibuat tahun 1622.


Perbandingan foto Russell Brand dengan lukisan

Pelawak yang terkenal dengan nama Mr. Bean, Rowan Atkinson, mirip dengan lukisan Philippe de Champaigne yang berjudul 'The Last Supper', yang dibuat di tahun 1648.


Perbandingan foto Rowan Atkinson dengan lukisan

Artis Helena Bonham Carter mirip dengan lukisan karya Piccaso berjudul 'Dora Maar Au Chat' yang dibuat tahun 1941.


Perbandingan foto Helena Bonham Carter dengan lukisan

Mantan pemain rugby Gareth Thomas memiliki kemiripan dengan tokoh yang dilukis oleh pelukis Belanda Vincent Van Gogh yang berjudul 'Self Portrait', yang dilukis di tahun 1889.


Perbandingan foto Gareth Thomas dengan lukisan

Bintang utama Die Hard, Bruce Willis, dikabarkan mirip dengan lukisan sosok mengerikan karya Francis Bacon berjudul 'Vulture Painting', yang dilukis tahun 1976.


Perbandingan foto Bruce Willis dengan lukisan

Aktor Matthew MacFadyen memiliki kemiripan dengan lukisan karya Rembrandt berjudul 'Portrait Of A Man', yang dibuat tahun 1658.


Perbandingan foto Matthew MacFadyen dengan lukisan

Komentar

Postingan populer dari blog ini

kata kata pembakar semangat 2 bahasa Inggris

othing is impossible equals anything is possible ================================================== ===== We cannot waste time. We can only waste ourselves... ================================================== ===== We spend 30% of our life sleeping and 20% studying at school Give more than you can take ! ================================================== ===== There are no people born losers or born winners ================================================== ===== When you're down don't let yourself in the dark, Even your shadow run away from you. ================================================== ===== Giving up doesn't always mean you are weak, sometimes it means that you are strong enough to let go ================================================== ===== Experience is a great teacher; adversity is a greater ================================================== ===== The world you imagine is more real than your reality, Because that’s where our reality comes from. =========

Kakbah

Kekurangan kita ialah banyak membaca al-Quran tanpa mengetahuai maknanya. Kelemahan kita ialah mengetahui maknanya tetapi tidak mengetahui tafsirannya. Kelemahan kita yang bertimpa-timpa ialah mengetahuai tafsirannya tetapi tidak mengetahui rahsianya. Kelemahan kita yang tertinggi ialah mengetahui rahsianya tetapi tidak mempercayainya. Kelemahan kita yang lebih tinggi ialah tidak mempercayainya lalu meninggalkannya. Mukjizat Mawar Merah Gambar ini diambil oleh Satelit IKONOS milik Space Imaging Inc. Amerika Syarikat. Amerika Syarikat 'mengintai' kota Mekkah dan sekitarnya. Ternyata Kompleks Masjidil Haram nampak lebih bersinar dibanding bangunan-bangunan lain di sekelilingnya. Adakah ini merupakan bukti dari janji Allah dalam Surah Ar-Rahman 37 dan Al-Fushilat. Subhanallah. Kita melihatnya kini apa yang telah diucapkan 1400 tahun lalu oleh Nabi Muhammad SAW, firman Allah dalam Al-Quran Surah Ar-Rahman 37: " Maka apabila langit telah terbelah dan menjadi M

Sejarah JABBAWOCKEEZ

Jabbawockeez   adalah   sebuah   tari   modern   semua laki-laki   /   hip   hop   crew   dari   San   Diego , California   yang   memenangkan   musim   pertama dari   realitas   kompetisi   tari   Amerika 's Best  Dance Crew .  Sejak   menang ,  kelompok   ini   telah mendapatkan   eksposur   yang lebih besar   dengan tampil   di   berbagai   video musik   dan   iklan ,  tur internasional , dan melakukan  dengan   Shaquille   O ' Neal  pada   All - Star  Game   NBA   2009 .  Mereka dikenal   karena   memakai   topeng   putih   polos   dan sarung tangan   untuk   mendorong   penonton   untuk fokus   pada   gerakan   mereka sebagai   kelompok bukan   pada   individu   penari .   Nama   mereka   berasal  dari   puisi   Lewis   Carroll   " Jabberwocky"  tentang  mitos   naga   eponymous . sebelum ABDC  Phil "Swaggerboy" Tayag, Kevin "KB" Brewer , dan Joe "Emajoenation" Larot mulai tampil sebagai trio disebut " Threemusky